Pengertian 4ICU
4 International Colleges and Universities (4ICU) adalah suatu sistem pencari dan direktori yang melakukan penilaian berdasarkan kepopuleran situ yang dimiliki oleh 11.307 perguruan tinggi di seluruh dunia yang telah terakreditasi dan tersebar dalam 200 negara. Komponen yang digunakan 4ICU adalah Google Page Rank, Alexa Traffic Rank, dan Masjetic SEO (Referring Domain, Citation Flow, Citation Trust). Update hasil pemeringkatan dirilis 4ICU setiap bulan Januari dan Juli.Manfaat 4ICU Bagi Intitusi Terkait :
- Menjadi Universitas terkait menjadi populer dan dikenal
- Bisa menjadi bahan promosi apabila peringkat Universitas tersebut baik
- Mengetahui seberapa populer web Universitas tersebut
- Dan Sebagainya
Kekurangan 4ICU Bagi Institusi Terkait :
- Membuat rating semakin menurun bila peringkat Universitas tersebut rendah
- Membuat calon mahasiswa ragu untuk mendaftar di Universitas tersebut bila peringkat rendah
- Dan masih banyak lagi.
Peringkat 20 Universitas Terbaik di Dunia Menurut 4ICU tahun 2016
Sumber:
https://id.wikipedia.org/wiki/Peringkat_perguruan_tinggi_duniahttp://darifajarsukma.blogspot.co.id/2016/06/apa-itu-4icu.html
http://www.4icu.org/top-universities-world/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar